Selasa, 16 September 2008

Pelaksanaan Zoom In ke 1_Adgi Bali Chapter


Pelaksanaan Acara
Waktu : Minggu, 31 Agustus 2008
Jam : 16.00- 18.00 WITA
Tempat : Danes Art Veranda, Jl. Hayam Wuruk, Denpasar

Nara Sumber
Pembicara : Amran Hidayat (Amr & Friends)
Pendamping : Lukas (Amr & Friends)
Moderator : Jango Pramartha (Bog Bog Mag)
Tema : Desain Komunikasi Visual Mengantar Booth Indonesia memperoleh Award di ITB_Berlin 2006

Sponsor Tunggal : “Surya Prima Jayatama” (Surabaya)
Perwakilan I : Bp. Buyung Prawira
Perwakilan 2 : Bp. Dian

Perjalanan Acara
A. Profile :
• Ringkasan singkat tentang Zoom In Pertama
• Preview tentang Amran & Friend
B. Pembahasan I
C. Sesi tanya jawab
D. Break
E. SPJ (Surya Prima Jayatama)Presentasi
F. Pembahasan ke 2
G. Sesi Tanya Jawab
H. Pembagian Quisioner
I. Door prize (10 peserta yang pertama hadir)

Acara berjalan dengan lancar sesuai rencana, mulai dari pendataan dan Quisioner hingga doorprize.
Acara dihadiri juga Oleh pak Dian dan pak Buyung Wakil dari Surya Prima Jayatama yang dalam zoomin pertama adgi Bali ini memberikan dukungan penuhnya.

Jumlah Audience : 39 orang

Maksud dan Tujuan Acara :
• Knowledge/experience sharing yang bersifat 2 arah, baik dari presentator kepada Audience maupun
sebaliknya.
• Pemberi semangat dan inspirasi bagi sesama anggota Adgi untuk menghasilkan karya terbaik yang
akhirnya meberi dampak positif terhadap kultur kompetisi industri desain grafis yang sehat.
• Salah Satu cara mencari figur2 baru yang dapat ditampilkan dikemudian hari untuk berbicara atau
presentasi dalam seminar untuk publik/umum

gambar lebih lengkap klik http://picasaweb.google.com/adgibali/ZoominAdgiBaliChapter02#

Tidak ada komentar: